Penulis: Aga Gustiana

Bergelut dengan dunia jurnalisme sejak tahun 2015. Pertama kali aktif di media lokal dan kini sebagai editor di bukamata.id.

bukamata.id – Juergen Klopp memutuskan untuk kembali ke dunia sepakbola usai hengkang dari Liverpool. Pria asal Jerman itu kini berlabuh ke Red Bull. Bukan menjadi pelatih, Juergen Klopp di Red Bull mengemban jabatan sebagai Head of Global Soccer. Sebelumnya, Klopp mengaku hengkang dari Liverpool karena mau istirahat dari dunia sepakbola. Ia ingin beristirahat setalah masa sembilan tahun yang begitu intens di sana. Dengan memulainya debutnya melatih Mainz pada 2001 lalu, Klopp praktis tidak punya banyak waktu istirahat. Kecintaanya pada sepakbola membuat Klopp tak tahan menganggur, dan memutuskan untuk kembali ke dunia sepakbola. Ia menerima tawaran untuk mengisi posisi Head of…

Read More

bukamata.id – Setelah sempat diragukan di awal musim, Tyronne del Pino kini menjadi sosok penting bagi Persib Bandung di Liga 1 2024/2025. Lambat laun sang pemain membuktikan kapasitasnya sebagai pemain top. Hingga pekan ketujuh, Tyronne sudah mengoleksi empat gol di Liga 1 musim ini. Catatan gol tersebut membuat Tyronne menjadi salah satu top skor sementara Liga 1, hanya selisih satu gol dengan Luiz Marcelo dari Madura United di posisi puncak. Diketahui, Tyronne del Pino didatangkan Persib di awal musim 2023/2024. Namun, pemain asal Spanyol itu mengalami cedera hingga harus menjalani pemulihan jangka panjang. Sayangnya setelah pulih, Persib sudah mendaftarkan pemain…

Read More

bukamata.id – Sebuah video viral di media sosial yang menampilkan seorang pedagang es teh tengah dipalak oleh seorang pria yang mengaku sebagai Karang Taruna. Peristiwa itu terjadi di Kecamatan Rengasdengklok, Kabupaten Karawang, Jawa Barat. Kabarnya, pedagang es teh itu merupakan seorang siswa SMA. Ia dipalak oleh oknum Karang Taruna sebesar Rp30 ribu. Kapolsek Rengasdengklok, AKP Edi Karyadi membenarkan dugaan pemerasan tersebut. “Iya ada (peristiwa dugaan pemerasan), sebenarnya itu terjadi hari Minggu 29 September 2024 sekira pukul 19.30 WIB. Memang peristiwa sudah lama tapi baru viral,” ujar Edi dikutip Kamis (10/10/2024). “Menurut keterangan korban, dirinya tidak mengetahui identitas pelaku, pelaku datang…

Read More

bukamata.id – Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) RI menemukan obat herbal yang berbahaya bagi kesehatan. Bahkan, bisa menyebabkan gagal ginjal hingga kerusakan jantung. Mayoritas obat herbal ini dilaporkan beredar di Bandung hingga Depok. Setidaknya, ada 10 obat herbal yang berbahaya yang ditemukan BPOM. Temuan ini didapatkan bersamaan dengan penindakan sembilan perkara di Jabar. BPOM menyebut, produk herbal tersebut mengandung bahan kimia obat (BKO) yang dilarang terkandung dalam obat berbahan herbal. Adapun bahan kima obat itu diantaranya sildenafil, fenibutazon, metampiron, piroksikam, parasetamol, hingga deksametason. Jika dikonsumsi dengan dosis yang tinggi, bisa-bisa berakibat fatal hingga kematian. Obat berbahan herbal yang berbahaya…

Read More

bukamata.id – Relawan Solidaritas Ulama Muda Jokowi (Samawi) resmi mndeklarasikan dukungan untuk Pasangan Nomor Urut 1, Saepul Bahri Binzein dan Abang Ijo Hapidin (ZeinJo) di Pilkada serentak Purwakarta 2024. Ketua MPD Relawan Samawi Purwakarta, KH Anhar Haryadi mengatakan seluruh pengurus relawan sepakat untuk menentukan pilihan di Pilkada Purwakarta kepada Pasangan ZeinJo. “Kami Samawi Kabupaten Purwakarta dalam menentukan pilihan Pilkada Kabupaten Purwakarta juga Provinsi, untuk Kabupaten Purwakarta kami menentukan pilihan ke Pasangan 01 yaitu Saepul Bahri Binzein dan Abang Ijo Hapidin, dan Provinsi Pasangan Kang Dedi Mulyadi-Erwan Setiawan (Dermawan),” papar KH Anhar Haryadi, di Villa Taman Batu Cipondoh Kampung Cisair Desa…

Read More

bukamata.id – Berikut ini update Kode Redeem ML Mobile Legends terbaru 10 Oktober 2024. Klaim dan dapatkan hadiahnya. Di dalam Kode Redeem ML ini terdapat berbagai item menarik yang bisa didapatkan secara gratis, seperti hero, skin, bundle dan masih banyak lagi. Buruan klaim sebelum kehabisan. Pasalnya, Kode Redeem ML ini bersifat terbatas. Berikut Kode Redeem ML 10 Oktober 2024 1NNGMGNMB OKTYEDITUSI WeekendOffer igni HOLAMLBB 4abcr9c8gnsr22bjc eu3yequqx98722cb4 c26pvj2ejdhp22e72 M31CNSKDJSIQPDLS NXJDJDHJS232CB BFNUZILDFZ4JU43 ejkdrqrhnr22cmr 7e2v4r9vcc5a22b6t qjnarmnb757t22b6q cm5f3knvapxh2329b Cara Klaim Kode Redeem ML – Masuk ke browser HP atau laptop, lalu buka situs berikut: https://m.mobilelegends.com/redeem – Masukkan salah satu kode redeem ML di atas…

Read More

bukamata.id – Klaim sekarang Kode Redeem Free Fire (FF) terbaru 10 Oktober 2024, dapatkan item menarik secara gratis dari Garena Free Fire. Kode Redeem Free Fire bisa diklaim secara online melalui laman resmi reward.ff.garena.com. Dengan klaim Kode Redeem FF ini, pengguna bisa mendapatkan berbagai item menarik secara gratis. Adapun item tersebut seperti skin senjata, voucher, bundle dan masih banyak lagi. Bahkan jika beruntung bisa mendapatkan diamond. Klaim sekarang sebelum kehabisan, pasalnya Kode Redeem FF ini bersifat terbatas. Kode Redeem FF 10 Oktober 2024 FF9MJ31CXKRG FFAC2YXE6RF2 ZZZ76NT3PDSH HNC95435FAGJ MCPW3D28VZD6 FFPLUED93XRT FFCMCPSJ99S3 MCPW2D2WKWF2 BR43FMAPYEZZ HAYATOAVU76V FFCMCPSEN5MX U8S47JGJH5MG FF11WFNPP956 XZJZE25WEFJJ FFIC33NTEUKA UVX9PYZV54AC MCPW2D1U3XA3…

Read More

bukamata.id – Pemprov Jabar akan menyediakan insentif tambahan Rp20 – 50 juta pada 2025 bagi camat yang dinilai sukses mengakselerasi indikator makro provinsi. Indikator makro provinsi mencakup penanggulangan kemiskinan, stunting, pengangguran dan penciptaan lapangan kerja, serta menstimulus laju pertumbuhan ekonomi. Insentif tambahan bagi para camat diambil dari pajak kendaraan bermotor (PKB) dan bea balik nama kendaraan bermotor (BBNKB) yang dikelola Bapenda Jabar. “Dana optional itu dari provinsi, dari PKB dan BBNKB kemudian ditransfer ke kabupaten kota melalui Bapenda Jabar, dan kami minta untuk dikawal sampai ke kecamatan. Itu salah satu direktif dari Pak Gubernur dari kami provinsi,” ujar Sekda Jabar…

Read More

bukamata.id – Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak tak menargetkan apapun untuk timnya di ajang AFC Champions League Twu (ACL 2). Pasalnya tim berjuluk Maung Bandung tersebut masih kalah saing dengan tim-tim lain untuk level Asia. Menurut Bojan Hodak, ada beberapa alasan yang membuat anak asuhnya kesulitan bersaing di Asia meski menyandang status sebagai juara bertahan Liga 1 Indonesia. “Ketika di liga masih baik, kita tidak pernah kalah. Tapi di ACL, saya pikir banyak orang tidak realistik. Mereka menulis hal yang tidak masuk akal seperti, ‘oh ini adalah geup yang mudah’,” kata Bojan Hodak, Rabu (9/10/2024). “Tapi saya kasih tahu ya,…

Read More

bukamata.id – Timnas Indonesia akan menghadapi Bahrain dalam laga matchday ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia, di Stadion Nasional Bahrain, Rabu (10/10/2024), kick off pukul 23.00 WIB. Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak menyebut jika Timnas Indonesia berpeluang meraih poin pada pertandingan ini. Bahkan, Hodak membocorkan strategi Bahrain. Ia mengaku punya koneksi bagus dengan pelatih Bahrain, Dragan Talajic. Mereka pernah bermain bersama saat masih jadi pemain dahulu. “Melawan Bahrain, menurut saya Indonesia mempunyai peluang. Bahrain adalah negara level top dan teman saya (Dragan Talajic) yang menjadi pelatihnya, dia teman lama saya dan kami bermain bersama,” ujar Hodak. Bahrain memiliki kekuatan…

Read More