- Pantun Burung Jadi Penutup Pasangan ASIH di Debat Pamungkas Pilgub Jabar 2024
- Magadir Jadi Penutup Pasangan Acep-Gita di Debat Pamungkas Pilgub Jabar 2024
- Begini Strategi Cawagub Gita Kendalikan Laju Urbanisasi di Jabar
- Ilham Sebut Insentif Khusus Perlu Diberikan pada Nakes di Wilayah Perbatasan
- Dedi-Erwan Ungkap Strategi Sejahterakan Nelayan di Jabar
- Ini Empat Rencana Acep-Gita Jika Jawa Barat Jadi Wilayah Aglomerasi
- Jeje-Ronal Butuh Satu Tahun untuk Terapkan Digitalisasi Pelayanan Publik di Jabar
- Dedi Mulyadi Dorong Sinergitas Anggaran Pusat dan Daerah untuk Terangi Jawa Barat
Penulis: Fahlevi Mercedes
bukamata.id – Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Sarimukti yang terbakar mulai mengkhawatirkan. Satu di antaranya yang ditimbulkan adalah sampah yang tidak terbuang dari wilayah Bandung Raya. Pasalnya, hingga kini belum ada tanda-tanda bara api di TPA Sarimukti segera padam. Bahkan dari Kota Bandung saja, ratusan truk sampak ditarik kembali akibat kondisi yang tidak memungkinkan di TPA yang berada di Kecamatan Cipatat, Kabupaten Bandung Barat (KBB) itu. Sedangkan 3 daerah lain yang juga membuang sampah ke TPA Sarimukti adalah Kabupaten Bandung, KBB dan Kota Cimahi. Praktisi Media, Gilang Mahesa menyebut, kondisi ruwet saat ini kemungkinan besar menciptakan darurat sampah. Sebab sudah ada…
bukamata.id – Pangkalan TNI AL (Lanal) Balikpapan ke depan akan dipimpin oleh Perwira Tinggi (Pati) berpangkat Bintang Dua. Sebab statusnya kini berubah jadi Lanal penyangga dan naik kelas ke Komando Daerah Maritim (Kodamar) A lantaran adanya kehadiran Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara. Kabar itu disampaikan Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal), Laksamana TNI Muhammad Ali saat tatap muka dengan Prajurit TNI AL, di Lanal Balikpapan, Rabu (23/8/2023). Ali mengatakan, secara geografis Lanal Balikpapan berhadapan langsung dengan Alur Laut Kepulauan Indonesia (ALKI) II. Maka Lanal Balikpapan dituntut berperan aktif dalam mengamankan kapal-kapal yang melintas dan mengantisipasi berbagai kerawanan yang terjadi. “Wilayah Balikpapan…
bukamata.id – Institut Teknologi Bandung (ITB) menampik kabar terkait dugaan kampanye Lesbian, Gay, Biseksual, dan Transgender (LGBT) saat Orientasi Studi Keluarga Mahasiswa (OSKM). Kabar ITB mengkampanyekan LGBT itu menyeruak di lini massa lewat sebuah tangkap layar yang berisikan kuesioner atau angket yang akan diisi oleh mahasiswa baru. Dalam kuesioner tersebut, terdapat tiga pilihan jenis kelamin di antaranya, perempuan, laki-laki, non-biner. Selain kuesioner kontroversial tersebut, terdapat salah satu mata acara dengan nama orasi pelangi. Direktur Kemahasiswaan ITB, Prasetyo G. Adhitama menjelaskan, dalam kegiatan OSKM 2023 itu terdapat sosialisasi pencegahan dan penanganan kekerasan seksual (PPKS) oleh Satgas ITB. Prasetyo memastikan, anggota Satgas…
bukamata.id – Warga Bandung kembali digegerkan dengan penemuan janin bayi di dalam sebuah kantong plastik. Bayi berjenis kelamin laki-laki ini pertama kali ditemukan sekelompok anak yang tengah bermain sepak bola. Bayi itu tepatnya ditemukan anak-anak di Kali Cidurian, Kelurahan Padasuka, Kecamatan Cibeunying Kidul, Kota Bandung, Rabu (23/8/2023) sekitar pukul 16.00 WIB. Saat bermain bola di dekat kali, mereka melihat adanya sebuah bungkusan yang tersangkut di aliran sungai. Kemudian, mereka turun ke Kali Cidurian dan membuka bungkusan itu. Di dalam bungkusan itu, ternyata ada kantong plastik warna hitam yang dililit lakban. Kantong plastik itu pun lalu dibuka lagi oleh anak-anak itu…
bukamata.id – Andreas Guntoro selaku Manager PT Sarana Mitra Adiguna (SMA) dan Benny selaku Direktur PT SMA dituntut 2 tahun dan 6 bulan penjara serta denda senilai Rp100 juta subsider 6 bulan penjara. Keduanya dinilai terbukti melakukan tindak pidana suap supaya mendapatkan pengerjaan proyek CCTV di Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bandung. Total uang yang diberi keduanya dalam perkara suap tersebut sekitar Rp585 juta. “Satu, menyatakan terdakwa satu Benny dan terdakwa Andreas Guntoro terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana korupsi secara bersama-sama dan berlanjut,” kata Jaksa dari KPK, Tito Jaelani di PN Bandung, Rabu (23/8/2023). “Dua, menjatuhkan pidana…
bukamata.id – Bupati Bandung Barat, Hengky Kurniawan mendapatkan informasi penting terkait penyebab gunungan sampah di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Sarimukti, Kecamatan Cipatat, KBB, kebakaran. Penyebabnya tak lain gegera puntung rokok. Hal itu disampaikan Hengky Kurniawan melalui Instagram pribadinya @hengkykurniawan, Rabu (23/8/2023). “Menurut informasi yang kami dapatkan karena puntung rokok,” tulis Hengky. Maka dari itu, Hengky mengingatkan agar masyarakat tidak membuat puntung rokok sembarangan. Terlebih saat ini tengah musim kemarau. “Mohon kepada masyarakat untuk tidak membuang puntung rokok sembarangan apalagi di musim kemarau saat ini,” ucap Hengky. Orang nomor satu di KBB juga tak lupa meminta masyarakat untuk mendoakan yang terbaik…
bukamata.id – Bupati Bandung Barat, Hengky Kurniawan gerak cepat dengan terjadinya kebakaran di gunungan sampah Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Sarimukti. Pasalnya, api masih membara sejak muncul pada Sabtu, 19 Agustus 2023. Langkah pertama yang dilakukan Hengky Kurniawan adalah menetapkan status darurat bencana. Terkait hal itu, pihaknya pun sudah berkoordinasi dengan Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil. “Ya saya sudah langsung telepon pak gubernur. Kami sudah bicara dan memang kita tetapkan sebagai darurat bencana,” kata Hengky seperti dikutip dari Instagram pribadinya @hengkykurniawan, Rabu (23/8/2023). Hengky menjelaskan, pihaknya sudah meminta bantuan dari pemerintah pusat. Sebab sumber daya di daerah sudah kewalahan dengan kabakaran…
bukamata.id – Santri di pondok pesantren tidak boleh ketinggalan zaman di era digital. Sebab era digital ini hampir mengatur semua sendi-sendi kehidupan manusia. Maka dari itu, santri tidak bisa hanya sekadar pintar mengaji dan mendalami ilmu agama. Lebih dari itu, santri di ponpes juga dituntut melek digital. Guna menunjang santri melek digital, Pemprov Jabar menggelar workshop “Literasi Digital Pengelola Pesantren dan Lembaga Keagamaan Lain di Jawa Barat”, di Grand Sunshine Hotel Soreang Kabupaten Bandung, Senin (21/8/2023) hingga Rabu (23/8/2023). “Kita tahu pondok pesantren adalah institusi yang punya tanggung jawab terhadap kemampuan santrinya untuk kehidupan mendatang. Nah, untuk bisa berkiprah di…
bukamata.id – Dinas Kebakaran dan Penanggulangan Bencana (Diskar PB) Kota Bandung turun tangan untuk memadamkan kebakaran yang terjadi di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Sarimukti, Kecamatan Cipatat, Kabupaten Bandung Barat (KBB). Sekitar 3 unit mobil damkar dikirim oleh Diskar PB Kota Bandung. Adapun 3 unit itu terdiri dari 2 unit pancar dan 1 unit armada quick respon. Kepala Diskar PB Kota Bandung, Gun Gun Sumaryana mengatakan, pihaknya kini sedang menyiapkan tambahan armada dan menunggu situasi terkini di TPA Sarimukti. “Diskar PB Kota Bandung telah diperintahkan untuk tambah armada dan personil untuk bantu,” kata Gun Gun, Rabu (23/8/2023). Sebelumnya diberitakan, api melahap…
bukamata.id – Relawan Pro Jokowi Jawa Barat (Projo Jabar) melaunching pemasangan 100 baliho Bakal Calon Presiden (Bacapres), Ganjar Pranowo di 27 kabupaten/kota. Upaya pemenangan Ganjar ini diharapkan bisa ditiru DPD dan DPC Projo se-Indonesia. Pendiri Projo Jabar, Agung Surya mengatakan, pemasangan 100 baliho Ganjar akan diprioritaskan di beberapa daerah yang menjadi perhatian. “Hari ini adalah momen yang paling berharga, momen paling bagus, di mana kita kembali membuat sejarah. Hari ini kita mencoba untuk action di lapangan. Kita akan pasang baliho seperti ini di semua wilayah Jawa Barat,” kata Agung di Roemah Bersama Alumni, Kota Bandung, Rabu (23/8/2023). Agung menegaskan, Projo…