- Tergerus Banjir, DBMPR Jabar Tutup Sementara Jembatan Cipager Cirebon
- MUI Sebut Gencatan Senjata Israel-Hamas Harus Disertai Pengawasan dan Kontrol
- Pernyataan Nyeleneh Pakar UFO, Klaim Manusia Keturunan Alien
- Hacker Rusia Incar WhatsApp, Didukung Negara?
- Jamu Persita, Persija Incar Kemenangan Keempat Beruntun
- Mengingat Lagi 9 Program Unggulan Dedi Mulyadi untuk Membangun Jabar Istimewa
- Viral Suami di Bandung Barat Jadi Korban KDRT, Wajah Penuh Luka Memar
- Marak Hoaks Info Loker Petugas Haji 2025, Kemenag Minta Masyarakat Waspada
Penulis: Putri Mutia Rahman
bukamata.id – Pemain Persib, Ryan Kurnia waspadai permainan Persikabo 1973 yang akan menjadi lawannya pada pekan ke-29 Liga 1 2023/2024 di Stadion Kapten I Wayan Dipta Gianyar, Bali, Jumat (15/3/2024). Diketahui, sebelumnya Ryan Kurnia pernah membela Persikabo 197 pada musim lalu. Meski saat ini Persikabo berada di dasar klasemen dengan 17 poin, menurutnya klub yang menghadapi Persib selalu punya motivasi berlipat, termasuk Persikabo 1973. “Memang Persikabo kondisinya berbeda dengan musim sebelumnya, tapi tetap berbahaya. Kami harus waspadai karena melawan Persib motivasi mereka suka berlipat. Itu juga yang saya rasakan dulu,” kata Ryan dikutip dari Persib. Meski begitu Ryan memastikan akan tampil…
bukamata.id – Milk bun Thailand merupakan roti yang belakangan ini viral dan diburu para pecinta makanan manis. Makanan ini terkenal dengan tekstur yang lembut dan rasa susu di dalamnya. Kelembutan dan rasa susu yang khas membuat milk bun yang viral dari Thailand ini banyak dicari dan bikin penasaran orang yang belum mencicipinya. Gak perlu jauh-jauh ke Thailand atau mengeluarkan banyak uang dengan jastip, kamu bisa dengan mudah membuatnya dirumah, berikut resep mudah membuat milk bun asal Thailand: Bahan-bahan: Untuk adonan roti: 500 gram tepung terigu serbaguna. 75 gram gula. 1 sendok teh garam. 7 gram ragi instan. 250 ml susu cair…
bukamata.id – Gelandang Arsenal asal Mesir, Mohamed Elneny membagikan kabar bahagia tentang Stadion Emirates, London yang kini memiliki ruang sholat untuk para pemain yang beragama muslim. Peresmian ruang ibadah untuk para pemain Arsenal itu diresmikan Elneny pada Jumat (8/3/2024). Elneny lalu membagikan foto yang memperlihatkan dirinya tengah menggunting pita di ruang ibadah untuk para pemain itu di akun media sosial X. “Saya sangat bangga telah membuka ruang ibadah pemain kami di Stadion Emirates,” tulisnya. Elneny juga mengungkapkan rasa terima kasih kepada manajemen Arsenal, yang memberikan ruang ibadah bagi para pemain di stadion. “Memiliki ruang untuk merenung dan berdoa akan mengubah kehidupan…
bukamata.id – Saat Ramadhan umat Islam yang melaksanakan puasa pasti mencari kegiatan untuk menunggu berbuka atau menunggu hidangan sahur. Salah satu kegiatan untuk ngabuburit atau menunggu sahur biasanya adalah menonton program Youtube. Beberapa channel Youtube bisa menemani kegiatan berpuasa kamu, mulai dari program edukasi, komedi, podcast, hingga horor. Untuk mengetahui apa saja programnya, berikut rekomendasi channel Youtube yang bisa temani kegiatan puasa di bulan Ramadhan. 1. Guru gembul Channel ini merupakan program yang membahas berbagai macam hal mulai dari sejarah, agama, dan juga fakta-fakta lainnya mengenai ensiklopedia yang ada di dunia. Sambil menunggu sahur atau berbuka kamu bisa mendapatkan berbagai pengetahuan…
bukamata.id – Persib telah menggelar sesi latihan malam perdana di bulan Ramadhan 2024 untuk persiapan menghadapi Persikabo 1973 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Jumat (15/3/2024). Dikutip dari Persib, pelatih Persib Bojan Hodak, memberi porsi latihan dengan bobot sedang dalam beberapa kali jeda. Bojan juga menyuguhkan menu latihan game 11 vs 11 di akhir sesi latihan. Berbeda dengan tim lainnya yang merapat ke lapangan, gelandang bertahan, Rachmat Irianto berlatih terpisah didampingi fisioterapis, Benidektus Adi Prianto. Selain itu, kiper Fitrah M. Ridwan absen dalam latihan dan mulai mengikuti pemusatan latihan Tim Nasional (Timnas) Indonesia U-20 di Jakarta, 13 Maret-5 April…
bukamata.id – Sahur merupakan salah satu kegiatan wajib bulan Ramadhan yang tidak boleh kamu lewatkan. Karena asupan makanan dan minuman yang kamu konsumsi saat sahur bisa memberikanmu energi untuk beraktivitas. Agar tidak melewati waktu sahur atau kesiangan, berikut tips jitu biar kamu tidak telat sahur! 1. Hindari Makan Banyak Saat Berbuka Makan terlalu banyak saat berbuka akan membuat kamu cepat mengantuk. Selain itu, makan terlalu banyak saat berbuka puasa juga bisa membuatmu merasa malas untuk bangun sahur karena masih terasa kenyang. 2. Tidur Lebih Awal Tips yang paling jitu agar mudah bangun yang kedua adalah mengatur jadwal tidur menjadi lebih awal.…
bukamata.id – Telur merupakan salah satu bahan makanan yang simple dan mudah diolah menjadi hidangan lezat. Hal ini menjadikan telur cocok dijadikan menu sahur simple untuk anak kos. Tak hanya simple dan enak telur juga memiliki banyak manfaat bagi kesehatan tubuh. Untuk kamu yang ingin masak simple saat sahur, berikut resep menu makan sahur serba telur yang simpel yang cocok untuk anak kos! 1. Tahu Telur Goreng Krispi Bahan: 3 buah tahu putih 2 butir telur 1 batang daun bawang 1 batang seledri 1 sdt bawang putih bubuk 1 sdt merica bubuk 1 sdt garam 1 sdt kaldu jamur minyak goreng…
bukamata.id – Ketua Umum PSSI Erick Thohir buka suara soal kabar Nathan Tjoe-A-On yang telah resmi menjadi Warga Negara Indonesia (WNI) di media sosial pada Selasa (12/3/2024). Dalam postingan tersebut, Erick membenarkan status Nathan yang baru saja resmi menjadi WNI. “Tadi malam, Nathan Tjoe-A-On resmi menjadi Warga Negara Indonesia setelah diambil sumpahnya,” tulis Erick dalam akun @erickthohir. Ia juga mengatakan, saat ini Nathan sedang melakukan proses administrasi lainnya sebagai syarat menjadi WNI seperti, KTP dan paspor. “Hari ini Nathan sudah diproses juga untuk mendapatkan paspor dan KTP sebagai WNI,” lanjutnya. Setelah itu, tahap selanjutnya Nathan akan mengurus perpindahan federasi untuk segera…
bukamata.id – Pemain Timnas Indonesia Justin Hubner resmi gabung ke klub kasta pertama Liga Jepang Cerezo Osaka dengan status pinjaman dari Wolverhampton Wanderers. Kepindahan tersebut diumumkan langsung di media sosial Cerezo Osaka, Selasa (12/3). “Justin Hubner akan membela Cerezo Osaka, Jepang dengan status pinjaman dari Wolverhampton Wanderers sampai dengan akhir tahun ini.” Justin Hubner juga direncanakan akan menjalani debut pada pekan kelima atau 30 Maret 2024 di J1 League. “Ia [Hubner] akan bisa bermain di J League 2024 pada pekan kelima melawan Shonan Bellmare pada 30 Maret. Hubner akan menjadi pemain Indonesia pertama di J League,” tulis Cerezo dalam pernyataan resminya.…
bukamata.id – Angin kencang dan gelombang pasang menerjang pesisir selatan Kabupaten Garut, Jawa Barat, pada Selasa (12/3/2024). Kejadian tersebut terungkap setelah beberapa video di media sosial yang memperlihatkan air pantai yang naik ke permukaan hingga merendam beberapa hunian di pesisir pantai. Dari hasil pantauan di media sosial, perahu nelayan dan gazebo yang ada di sekitar objek wisata Rancabuaya rusak parah akibat seretan ombak yang cukup kencang. Namun hingga saat ini, belum ada keterangan resmi dari BPBD dan Tagana Garut terkait jumlah kerusakan dan imbauan lanjutan untuk masyarakat sekitar.