Penulis: Rina Rahadian Susana

Bergelut dengan dunia jurnalisme sejak 4 tahun lalu. Kini, aktif sebagai jurnalis di Bukamata.id sejak Tahun 2023.

bukamata.id – Usai debat keempat yang berlangsung pada Minggu malam (21/1/2024) di JCC Senayan, Jakarta, Cawapres Mahfud MD menyampaikan terima kasih pada Jokowi. Hal itu disampaikan Mahfud MD saat menghadiri jumpa pers dan didampingi oleh Capres Nomor Urut Tiga, Ganjar Pranowo beserta jajarannya. Dalam jumpa pers tersebut, Mahfud MD menyampaikan karena debat tadi malam merupakan yang terakhir untuk cawapres maka ia menyampaikan rasa terima kasihnya pada Presiden Jokowi. “Karena ini debat terakhir untuk cawapres, saya ingin sampaikan terima kasih pada Pak Jokowi, karena 5 tahun yang lalu atau 4,5 tahun yang lalu, beliau meminta saya untuk menjadi Menko Polhukam,” beber…

Read More

bukamata.id – Dalam penutup debat keempat tadi malam, Cawapres Nomor Urut Dua, Gibran Rakabuming Raka menekankan terkait tantangan zaman now membutuhkan solusi zaman now. Debat keempat telah digelar tadi malam, Minggu (21/1/2024) di JCC Senayan, Jakarta. Adapun tema yang diangkat mengenai Pembangunan Berkelanjutan, Sumber Daya Alam, Lingkungan Hidup, Energi, Pangan, Agraria, Masyarakat Adat dan Desa. Menutup debat, Gibran kembali menekankan hilirisasi yang memiliki dampak besar termasuk lapangan pekerjaan. “Saya tidak akan bosan membahas hilirisasi, dengan hilirisasi kita akan keluar dari middle incontrap, dengan hiliriasi kita akan meningkatkan nilai tambah di dalam negeri, dengan hilirisasi kita akan membuka lapangan pekerjaan seluas-luasnya,”…

Read More

bukamata.id – Pada debat keempat, Cawapres Nomor Urut Dua, Gibran Rakabuming Raka menjanjikan 19 juta lapangan kerja dalam penyampaian visi misi. Seperti diketahui, debat keempat digelar malam ini, Minggu, 21 Januari 2024 di JCC Senayan, Jakarta. Adapun tema yang diangkat mengenai Pembangunan Berkelanjutan, Sumber Daya Alam, Lingkungan Hidup, Energi, Pangan, Agraria, Masyarakat Adat dan Desa. Dalam penyampaian visi misinya, Gibran menggambarkan jika agenda hilirisasi hingga ekonomi kreatif terus dikawal, maka akan terbuka 19 lapangan pekerjaan. “Jika agenda hilirisasi, pemerataan pembangunan, transisi menuju energi hijau, ekonomi kreatif, UMKM bisa kita kawal, Insyaalloh akan terbuka 19 juta lapangan pekerjaan untuk generasi muda…

Read More

bukamata.id – Ayam geprek salah satu olahan daging ayam yang sempat viral beberapa tahun lalu hingga saat ini. Kuliner satu ini, ayam yang digoreng dengan tepung renyah lalu digeprek ditambah sambal dan disajikan dengan berbagai jenis pilihan sambal. Di Bandung, banyak ditemui kedai ayam geprek enak dan bikin ngiler, diantaranya tiga tempat ini: Ayam Geprek Alibaba Salah satu rekomendasi ayam geprek terenak yaitu ayam geprek Alibaba yang dapat ditemukan di berbagai tempat salah satunya di Kecamatan Cibiru, Bandung. Harga ayam geprek yang dijual cukup murah mulai dari 14 ribu rupiah. Tak hanya ayam geprek, disini juga menyediakan ayam tepung renyah…

Read More

bukamata.id – Dokter tim ungkap kondisi tiga pemain Persib menjelang laga uji tanding melawan Dewa United. Diketahui, uji tanding tersebut akan digelar pada Senin (22/1/2024) di Dewa United Training Centre, Tangerang, Banten. Doktem tim Rafi Ghani menerangkan kondisi tiga pemain Persib yakni Abdul Aziz, Febri Hariyadi dan Sheva Sanggasi yang sebelumnya dikabarkan cedera dan sakit. Untuk Febri dan Aziz, Rafi menyebut, keduanya tak mengalami cedera atau sakit yang serius. Sebelumnya, Aziz sempat mengalami keluhan pada kaki dalam sesi latihan. Sedangkan Febri sempat sakit, tapi telah pulih dan kembali berlatih sejak kemarin. “Kaki Aziz hanya terinjak sehingga mengalami pembengkakan, sedangkan Febri…

Read More

bukamata.id – Pasangan capres-cawapres nomor urut tiga, Ganjar Pranowo dan Mahfud MD berkampanye di lapangan Tegalega Bandung, dan ditemani oleh Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri. Kampanye terbuka tersebut bertajuk “Hajatan Rakyat” yang juga dihadiri oleh band dan penyanyi, seperti Once Mekel, Naff, Pas Band, Kuburan, Deadsquad, Farah Ambyar, Andi/Rif, Sisitipsi, Ipang Lazuardi, Kiki Syarah, Dina KDI, Sandy Canester, Bella, dan Slank. Dalam sambutannya, Ganjar bersyukur bisa menghadiri kampanye terbuka pertamanya yang juga ditemani langsung oleh Ketum PDIP. “Alhamdulillah hari ini saya bisa hadir kampanye terbuka pertama Ganjar-Mahfud mengambil Jawa Barat dan di Bandung. Hari ini spesial karena di kampanye terbuka…

Read More

bukamata.id – Menjelang debat keempat dengan format cawapres yang digelar malam ini, Ketua Umum PSI, Kaesang Pangarep menilai Mahfud MD merupakan lawan berat Gibran. Seperti diketahui, debat keempat akan digelar malam ini, Minggu, 21 Januari 2024 di JCC Senayan, Jakarta. Adapun tema yang diangkat mengenai Pembangunan Berkelanjutan, Sumber Daya Alam, Lingkungan Hidup, Energi, Pangan, Agraria, Masyarakat Adat dan Desa. Menjelang debat tersebut, Kaesang menilai Mahfud MD merupakan lawan berat Gibran Rakabuming Raka pada debat kali ini. “Cak Imin (Muhaimin) pasti menguasai, tetapi kan pandangan pribadi saya, Prof. Mahfud MD akan sangat menguasai materi, dan saya rasa beliau adalah lawan yang cukup berat pada debat…

Read More

bukamata.id – Persib Bandung akan melakoni laga uji tanding melawan Dewa United pada Senin (22/1/2024) di Dewa United Training Centre, Tangerang, Banten. Diketahui, uji tanding ini merupakan satu-satunya yang dijani Persib Bandung pada masa jeda Liga 1 2023/2024. Menjelang laga uji tanding tersebut, pelatih Persib, Bojan Hodak membekali pemainnya dengan materi taktik pada sesi latihan, Sabtu (20/1/2024). “Hari ini, latihan berjalan dengan baik. Kami bekerja soal teknik, taktik dan sedikit soal fisik. Ini jadi persiapan kami untuk menjalani uji tanding menghadapi Dewa United,” kata Bojan, dikutip dari laman resmi Persib, Sabtu (20/1/2024). Bojan juga mencoba memadukan sejumlah komposisi, termasuk dengan…

Read More

bukamata.id – All you can eat merupakan tempat kuliner dimana pengunjung bisa makan sepuasnya dengan berbagai hidangan. Di Bandung sendiri, tempat makan all you can eat ini sudah banyak tersebar dengan aneka hidangan dan harganya. Berikut, tiga rekomendasi tempat all you can eat dengan harga terjangkau: Samsob Suki Tempat all you can eat ini menawarkan hidangan suki dengan berbagai macam kuah. Hidangan yang ditawarkan untuk suki juga beragam. Ada berbagai varian sayuran, jamur, bihun, seafood, bakso, dan lain-lain. Selain suki, di tempat ini juga menyediakan hidangan barbeku, seperti daging sapi dan daging ayam, juga lengkap dengan alat masaknya. Harga di…

Read More

bukamata.id – Presiden Jokowi memuji Timnas Indonesia usai mengalahkan Vietnam di laga kedua Piala Asia pada Jumat (19/1/2024). Pujian Presiden Jokowi terhadap Timnas Indonesia tersebut dibagikan Ketua Umum PSSI, Erick Thohir di akun Instagram pribadinya @erickthohir pada Sabtu (20/1/2024). Dalam unggahan tersebut, terlihat Jokowi memberikan pujian pada Timnas Indonesia dimana permainan saat melawan Vietnam dinilai bagus sekali. “Indonesia vs Vietnam 1-0, sampai jam 12 kurang saya nonton. Mainnya bagus sekali, mainnya bagus sekali, mainnya bagus sekali,” ungkap Jokowi dikutip dari Instagram @erickthohir, Sabtu (20/1/2024). Selain Jokowi, Erick Thohir pun memuji penampilan Timnas Indonesia, dan memberikan evaluasi pada asuhan Shin Tae-yong…

Read More