Penulis: Rina Rahadian Susana

Bergelut dengan dunia jurnalisme sejak 4 tahun lalu. Kini, aktif sebagai jurnalis di Bukamata.id sejak Tahun 2023.

bukamata.id – Pemerintah Provinsi Jawa Barat lewat Badan Pengelola Metropolitan Rebana sukses menggaet minat investor untuk berinvestasi di kawasan yang meliputi 7 kabupaten/kota di Jabar. Kepala BP Rebana Bernardus Djonoputro mengatakan salah satu upaya menggaet investor yang dilakukan pihaknya adalah menggelar Rebana Expo pada 9-10 November lalu di Gedung Negara, Cirebon. Dalam upaya menggaet minat investor untuk menanamkan modal di wilayah Rebana sebagai kutub pertumbuhan dan wajah baru Jawa Barat, Event Rebana Expo 2023 sangat diapresiasi oleh stakeholder dan para investor dan dunia usaha. “Investor hadir ke Investor Gathering setengah hari, Gala Dinner, dan dilanjutkan dengan kunjungan lapangan ke Kampus…

Read More

bukamata.id – Dalam laga babak penyisihan grup A Piala Dunia U-17 2023, Timnas Indonesia berhasil mengimbangi Panama, tadi malam, Senin (13/11/2023). Timnas Indonesia sempat tertinggal di babak pertama, usai pemain Panama Oldemar Castillo mencetak gol. Tertinggal di babak pertama, pelatih Timnas Indonesia, Bima Sakti mengatakan bahwa para pemainnya sempat down dan murung. “Di babak kedua, saya bangkitkan pemain di ruang ganti. Mereka sempat down, murung, saya bilang tidak boleh menyerah atau putus asa. Tim Indonesia bagus.” Ungkap Bima Sakti, dikutip dari laman resmi PSSI, Selasa (14/11/2023). Atas dorongan dari sang pelatih, Timnas Indonesia pun bangkit menyerang hingga Arkhan Kaka berhasil…

Read More

bukamata.id – Hasil Piala Dunia U-17 hari ini Senin (13/11/2023) grup A, Panama gagal menang usai Indonesia berhasil tambang imbang. Panama sempat unggul di babak pertama usai gol tercipta lewat Oldemar Castillo. Tertinggal di babak pertama, Indonesia kemudian melakukan serangan hingga Arkhan Kaka berhasil mencetak gol di babak kedua. Gol Arkhan Kaka tersebut menjadi penyelamat bagi Indonesia usai tertinggal di babak pertama. Hingga peluit berbunyi, pertandingan antara Indonesia vs Panama berakhir imbang dengan skor 1-1. Sebagai informasi, Timnas Indonesia akan menjalani laga ketiga di babak penyisihan grup A pada 16 November 2023, di Stadion GBT Surabaya melawan Maroko. Sedangkan, Panama…

Read More

bukamata.id – Tim Kemenangan Nasional (TKN) Prabowo-Gibran menjawab terkait adanya narasi-narasi serangan dan sindiran kepada Cawapres Gibran Rakabuming Raka. Diketahui, TKN Prabowo-Gibran melakukan konferensi pers usai KPU menetapkan peserta pasangan calon presiden dan calon wakil presiden di Pemilu 2024. Dalam konferensi pers tersebut, Sekertaris TKN Prabowo-Gibran, Nusron Wahid mengatakan bahwa narasi-narasi yang mendiskreditkan Gibran nyatanya tidak mempan menurunkan elektabilitas Wali Kota Solo itu. Sebaliknya, Nusron Wahid menyampaikan bahwa dengan kesabaran yang dimiliki Gibran terhadap narasi tersebut malah menghasilkan hal luar biasa. “Alhamdulillah tidak mempan dan tidak mengurangi elektabilitas Mas Gibran, malah dengan adanya ini dengan kesabaran yang dilakukan oleh Mas…

Read More

bukamata.id – Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI telah menetapkan Tim Seleksi Ulang Calon Anggota KPU di 4 daerah Jawa Barat. 4 daerah Jawa Barat tersebut yakni, KPU Kabupaten Cianjur, KPU Kabupaten Sukabumi, KPU Kota Depok, dan KPU Kota Sukabumi periode 2023-2028. Ketua Tim Seleksi, Jujun Jamaludin mengatakan, penetapan anggota Tim Seleksi Ulang ini berdasarkan Keputusan KPU RI nomor 1613 Tahun 2023. Jujun mengatakan bahwa dari kelima tim seleksi awal, tiga orang masih sama, sedangkan dua lainnya diganti. “Untuk timselnya yang kemarin itu kebetulan ketua timselnya saya. Hari ini timsel seleksi ulangnya saya juga, namun dari kelima timsel yang kemarin yang…

Read More

bukamata.id – Hasil babak pertama Timnas Indonesia vs Panama berakhir 0-1, Garuda Asia tertinggal. Pertandingan antara Timnas Indonesia vs Panama berlangsung di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) Surabaya. Pada babak pertama, Timnas Panama tampil dominan dan mengancam pertahanan Indonesia. Di babak pertama ini, Timnas Panama berhasil unggul lewat gol yang diciptakan Oldemar Castillo. Tercatat, Timnas Panama bahkan melancarkan lima kali serangan pada pertahanan Timnas Indonesia. Usai tertinngal, Timnas Indonesia pun menyerang pertahanan Panama namun sayang belum berbuah hasil. Hingga peluit berakhir, tidak ada tambahan gol di babak pertama, dan Panama unggul 1-0 atas Indonesia. Sebagai informasi, laga kali ini merupakan…

Read More

bukamata.id – Para pemain Persib Bandung akan saling berhadapan sebagai lawan di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Tiga pemain Persib Bandung, yakni Marc Klok, Edo Febriansah dan Rachmat Irianto dipanggil Timnas Indonesia untuk berlaga di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Sedangkan, Daisuke Sato dipanggil Timnas Filipina untuk laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026. Diketahui, Indonesia dan Filipina dijadwalkan akan bertemu pada 21 November 2023, di Stadion Rizal Memorial Manila. Pada laga tersebut, ketiga pemain Persib Bandung itu akan menjadi rival dengan Daisuke Sato. Marc Klok pun menyambut antusias duel dengan sesame timnya yakni Daisuke Sato dan menyebutnya sebagai momentum. “Setiap hari kami…

Read More

bukamata.id – Berikut starting eleven pemain Timnas Indonesia vs Panama di Piala Dunia U-17 2023, Senin (13/11/2023). Timnas Indonesia akan berhadapan dengan Panama di laga kedua babak penyisihan grup A Piala Dunia U-17 2023. Laga Indonesia vs Panama digelar di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) Surabaya, Senin (13/11/2023) pukul 19.00 WIB. Sebelumnya, Timnas Indonesia berakhir imbang saat melawan Ekuador di laga pertama babak penyisihan grup A pada Jumat (10/11/2023). Di laga sebelumnya, Timnas Indonesia membuka keunggulan lewat gol yang diciptakan Arkhan Kaka di menit ke-22 babak pertama. Namun sayang, keunggulan Timnas Indonesia langsung dibalas Ekuador tak lama berselang lewat gol…

Read More

bukamata.id – Kota Bandung telah memperpanjang Status Darurat Sampah dari 26 Oktober hingga 26 Desember 2023. Namun, Penjabat Gubernur Jawa Barat, Bey Machmudin menilai penetapan darurat sampah Bandung Raya belum berdampak signifikan di masyarakat. Menurut Bey, dengan status darurat sampah yang ditetapkan oleh kabupaten kota di Bandung Raya, seharusnya sampah bisa dipilah dan diselesaikan dari hulu, tidak menumpuk di TPS masing-masing daerah. “Saya rasakan benar merasa bahwa darurat sampah di Bandung Raya itu tidak dirasakan masyarakat, masih belum dari hulu, masih belum diperbaiki, dari sisi pemerintah,” ujar Bey di Gedung Sate, Senin (13/11/2023). Selain itu, Bey juga meminta Dinas Lingkungan…

Read More

bukamata.id – Komisi Pemilihan Umum (KPU) telah menetapkan pasangan Prabowo-Gibran sebagai calon presiden dan wakil presiden pada Pemilu 2024, di Gedung KPU RI, Senin (13/11/2023). Dalam konferensi pers penetapan Paslon Presiden dan Wakil Presiden Pemilu Tahun 2024, KPU umumkan pasangan capres-cawapres Prabowo-Gibran memenuhi syarat untuk maju di Pemilu 2024. Penetapan tersebut disampaikan langsung oleh Koordinator Divisi Teknis Penyelenggara Pemilu KPU RI, Idham Holik. “Untuk pasangan presiden dan wakil presiden Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka yang diusulkan oleh partai politik Gerindra, Golkar, Demokrat, PAN, PSI, PBB, Gelora, telah dinyatakan memenuhi syarat sebagai pasangan calon presiden dan wakil presiden untuk pemilu…

Read More