Bey juga mendoakan agar pada Tahun Baru 2025 dapat membawa kemajuan bagi Provinsi Jawa Barat. Tak lupa, Ia menyampaikan selamat Tahun Baru 2025 bagi seluruh masyarakat Jawa Barat.
“Selamat merayakan Tahun Baru 2025, semoga membawa keberkahan buat kita semua dan kemajuan untuk Jawa Barat,” tandasnya.
Dapatkan berita menarik lainnya dari Bukamata.id di Google News, Klik di Sini
1 2