Kemudian, layanan tempat istirahat juga dimaksimalkan di tiga titik, kilometer 125 B, kilometer 147 A, dan kilometer 149 B. Agni memastikan, selama arus mudik dan balik pengelola rest area juga mendirikan posko kesehatan dan posko keamanan yang bekerjasama dengan Dinas Kesehatan/ Instansi setempat.
“Mengoperasikan 2 titik Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) dan menyiagakan layanan bengkel darurat dan pemberlakuan buka tutup rest area sesuai Diskresi Kepolisian,” tandasnya.
Dapatkan berita menarik lainnya dari Bukamata.id di Google News, Klik di Sini
1 2