Selain itu, Kapolri juga menjelaskan, untuk keluarga nantinya pihak rumah sakit akan melakukan pengecekan DNA. Setelah hasilnya cocok atau identik, maka jenazah korban akan segera diserahkan ke pihak keluarga.
“Jadi saat ini sedang berlangsung, sudah ada 4 keluarga yang saat ini sedang melaksanakan kegiatan dan sisanya tentu sedang kami tunggu dan kami berupaya untuk segera menghubungi pihak dan keluarga korban,” jelasnya.
Terakhir, Kapolri pun berharap kejadian tersebut bakal dijadikan evaluasi agar tidak terjadi peristiwa serupa.
Dapatkan berita menarik lainnya dari Bukamata.id di Google News, Klik di Sini
1 2