“Jadi bagian efektif itu bagian tangan dari jari sampai siku. Kedua adalah muka,” bebernya.
Melalui acara diskusi finding balance ini, dr. Rina berharap kegiatan ini bisa membawa generasi kesehatan pada milenial dan gen z.
“Harapan saya tentu saja menuju kepada pemuda atau generasi milenial dan gen z yang sehat. Dan kemudian untuk sisi orang tua juga membawa atau mendampingi generasi ini agar menjadi orang-orang yang lebih optimal,” tandasnya.
Selain diskusi, kegiatan finding balance tersebut mengadakan cek kesehatan gratis, serta hiburan Stand Up Comedy dari Komika UIN Bandung, Farhan Jamil dan Big Daddy
Dapatkan berita menarik lainnya dari Bukamata.id di Google News, Klik di Sini