bukamata.id – Bagi para pemain Free Fire (FF), inilah kesempatan untuk mendapatkan berbagai hadiah menarik melalui kode redeem FF terbaru pada 156 Maret 2025. Garena telah merilis kode redeem spesial, termasuk kolaborasi dengan JKT48 dan ShopeePay yang menghadirkan berbagai reward eksklusif.
Untuk klaim kode redeem FF, kunjungi situs resmi reward.ff.garena.com. Selain itu, ada juga kode redeem yang bisa ditukarkan melalui aplikasi ShopeePay.
Kode Redeem FF Spesial JKT48 dan ShopeePay
Belum lama ini, Garena membagikan kode redeem spesial bertema JKT48 Ramadan. Pemain yang belum sempat klaim bisa mendapatkan Token Katana, yang nantinya dapat ditukar dengan skin Katana eksklusif.
Selain itu, Free Fire juga berkolaborasi dengan ShopeePay untuk memberikan berbagai hadiah menarik, mulai dari karakter, skin senjata, bundel, hingga hadiah utama HP Infinix Hot 50 Pro+ JKT48.
Cara Klaim Kode Redeem FF X ShopeePay
Untuk mendapatkan reward eksklusif dari kolaborasi Free Fire dan ShopeePay, ikuti langkah-langkah berikut:
- Buka aplikasi ShopeePay, jika belum memiliki, unduh di Play Store atau App Store.
- Login ke ShopeePay, lalu cari banner Free Fire.
- Jika banner tidak ditemukan, ketuk “Lihat Semua” > “Free Fire”.
- Salin kode redeem yang muncul di menu “Kode Spesial”.
- Ketuk “Redeem di Sini” untuk melanjutkan proses klaim.
- Anda akan diarahkan ke situs resmi shopeepay.ff.garena.co.id.
- Login menggunakan akun Free Fire yang terhubung dengan media sosial.
- Tempelkan kode redeem yang telah disalin.
- Klik “Lanjut” untuk mengklaim hadiah.
Setelah proses klaim berhasil, pemain akan menerima koin khusus, yang dapat ditukarkan dengan berbagai hadiah eksklusif, termasuk karakter Koda dan Lila serta HP Infinix Hot 50 Pro+ JKT48.
Kode Redeem FF 16 Maret 2025
Berikut daftar kode redeem terbaru yang bisa Anda klaim hari ini:
✅ VENGY18EX472 – Pet Emote Fly
✅ 4F96ZWSWS2R4 – 100% Booyah Bandana
✅ HE3WH99A89S8 – Gilded Mask
✅ 5GBV2KFWZ7D8 – Jersey (Trial 7 hari) + Voucher
✅ J6V4NGGHSYKB – Incubator Voucher
✅ KIOSGAMERFF1
✅ TIMNASETB5J1
✅ INDOR0D4W8E6
✅ 4AZYG8SZ1FJ6 – 3x Incubator Voucher Jun Exp
✅ JKTE8M89FM4M – Hadiah Skin Machete
✅ SGJKT48TOKEN – Hadiah Token SG2
✅ TKNSG2WINDAH – Hadiah Token SG2
✅ JKT48TOKENSG – Hadiah Token SG2
✅ X5HCV6PVGHH3 – Hadiah Token SG2
✅ EMASOLIM2024 – Incubator Voucher
✅ TKNBUNDLEGYC – Pramuka Token
✅ WISHTX8J3NMR – 100x Token Wish N Win
✅ JKT48RAMADAN – Token Katana (Terbaru!)
Cek Kode Redeem FF Setiap Hari!
Pemain dapat mengklaim kode redeem FF terbaru melalui aplikasi ShopeePay setiap hari. Untuk mendapatkan update kode terbaru, cukup masuk ke aplikasi ShopeePay, lalu ketuk “Lihat Semua” > “Free Fire”, atau cari banner FF X ShopeePay.
Jangan sampai ketinggalan! Segera klaim kode redeem sebelum masa berlaku habis dan amankan hadiah spesialnya!