- Debut Di Persib, Kastaneer Bandingkan Gaya Permainan Sepak Bola Indonesia dengan Curacao
- PP Persis Dukung Pembelajaran Berbasis Lapangan Selama Ramadhan
- Dedi Mulyadi Siap Realisasikan Janji Kampenya Setelah Dilantik
- Muhammad Toha Jadi Pilar Utama Persita Tangerang di Liga 1
- Mengenal Buraq, Kendaraan Nabi Saat Isra Miraj
- Istri Camat Lembang Tegaskan Tolak Bantu Masyarakat Usai Isu Sampah Viral
- Resmi Jadi Mitra Baru Persib, Madurasa Siap Gaskeun 100 Persen Murninya Semangat Juara
- Pemerintah Resmi Hapus Status Tenaga Honorer, Ini Tiga Jenis Kepegawaian yang Diakui di 2025
Penulis: Fahlevi Mercedes
bukamata.id – Anak Buah Preesiden Joko Widodo (Jokowi) ramai-ramai menuding kendaraan bermotor sebagai penyebab polusi udara di Tanah Air. Kali ini pernyataan serupa berasal dari Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK), Siti Nurbaya Bakar. Siti Nurbaya menyebut, penyebab utama pencemaran udara di Tanah Air berasal dari kendaraan bermotor. “Catatan kami per 2022 itu ada 24,5 juta kendaraan bermotor dan 19,2 juta lebih itu sepeda motor,” kata Siti usai Rapat Terbatas (ratas) bersama dengan Jokowi berkenaan Peningkatan Kualitas Udara Kawasan Jabodetabek di Istana Negara, Senin (14/8/2023). Kendati demikian, Siti mengaku mendapat arahan dari Jokowi untuk tetap melakukan pengecekan serta evaluasi terhadap…
bukamata.id – Kasus dugaan tindak pidana pencucian uang (TPPU) pimpinan Pondok Pesantren (Ponpes) Al Zaytun, Panji Gumilang terus bergulir. Bahkan puluhan saksi sudah diperiksa oleh Bareskrim Polri. Karo Penmas Divisi Humas Polri, Brigjen Ahmad Ramadhan mengatakan, pihaknya sudah melaksanakan pemeriksaan terhadap 21 saksi dari 40 yang diundang. “(Dari 21 saksi) di antaranya 16 orang dari pihak sebagai pengirim dana dan lima orang dari pihak yayasan,” kata Ramadhan, Senin (14/8/2023). Selain itu, lanjut Ramadhan, pinyidik Ditkrimsus Bareskrim Polri juga bakal meminta keterangan ahli terkait TPPU. Kemudian, polisi bakal melakukan gelar perkara dengan mengundang eksternal Polri. “Polri melaksanakan pendalaman dengan ahli yayasan,…
bukamata.id – Eiger Adventure (Eiger) akan melakukan misi prestisius menyambut Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-78 pada 2023. Bertajuk “Kenali Negeri”, 17 tim pendaki wanita akan melaksanakan ekspedisi menuju 17 puncak gunung di Pulau Jawa. Ekspedisi tersebut akan dilakukan serentak dengan tujuan mengibarkan Sang Saka Merah Putih di puncak 17 gunung pada 17 Agustus 2023. Marketing General Manager Eiger, Riadi Suwarno mengatakan, pihaknya mendukung berbagai kegiatan positif luar ruang yang dilakukan oleh wanita-wanita di Indonesia. “Masih dalam semangat hari Kemerdekaan Republik Indonesia tahun 2023, Ekspedisi 17 yang diikuti oleh 17 tim pendaki wanita membawa misi untuk Kenali Negeri melalui keindahan gunung…
bukamata.id – Gerakan Pramuka Jawa Barat mendapatkan pesan khusus dari Gubernur Jabar, Ridwan Kamil. Terlebih Pramuka pada hari ini sudah menginjak usia 62 tahun. Ridwan Kamil menyampaikan selamat hari jadi Pramuka ke-62 untuk seluruh anggota Gerakan Pramuka di seluruh Indonesia, khususnya Jabar. “Menghaturkan selamat Hari Jadi ke-62 untuk Gerakan Pramuka Indonesia, salam cinta dan sayang, salam Pramuka untuk seluruh anggota Pramuka di Jawa Barat,” kata Ridwan Kamil di Taman Makam Pahlawan Cikutra, Kota Bandung, Senin (14/8/2023). Orang nomor satu di Jabar ini berpesan, Gerakan Pramuka Jabar ke depan harus terus membawa Jabar juara lahir batin. “Jadikan Pramuka Jabar semakin juara,…
bukamata.id – Pemprov Jawa Barat sudah membukukan pendapatan pajak sebesar Rp10,5 triliun pada semester I dari target 2023 sebesar Rp21,9 triliun. Rp4,2 triliun di antaranya berasal dari pajak kendaraan bermotor. Berdasarkan catatan Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Jabar, selain pajak kendaraan bermotor, 48 persen pencapaian semester I ini disumbangkan oleh bea balik nama kendaraan bermotor Rp3 triliun, pajak bahan bakar Rp1,7 triliun. Lalu pajak rokok Rp1,5 triliun dan pajak air permukaan Rp33 miliar. Tak ayal penerimaan pajak kendaraan bermotor menjadi kontributor terbesar dari lima pajak yang dikelola oleh Jabar. Raihan ini tidak terlepas dari tingkat kesadaran masyarakat Jabar dalam membayar pajak…
bukamata.id – Wali Kota Bogor, Bima Arya tak bisa menutupi kesedihan dengan kabar Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil segera mengakhiri jabatannya. Tugas Ridwan Kamil sebagai orang nomor satu di Jabar akan berakhir pada 5 September 2023. Di hadapan Ridwan Kamil dan warga Bogor, Bima Arya menyampaikan apresiasi dan terima kasih atas sumbangsih mantan Wali Kota Bandung ini selama memimpin Jabar. Mengingat Kang Emil, sapaan akrabnya, banyak memberikan kontribusi bagi Kota Bogor. “Bantuan dari Pak Gubernur untuk Kota Bogor, luar biasa. Alun-alun Kota Bogor, Masjid Agung Kota Bogor hingga Jembatan Otista dibantu Pak Gubernur,” kata Bima Arya di Lapangan Sempur, Kecamatan…
bukamata.id – Foto salah cetak ayat Alquran kembali viral di media sosial. Salah cetak ditemukan pada lembaran mushaf Alquran yang diterbitkan Badan Wakaf Al-Qur’an (BWA). Kesalahan cetak yang dimaksud tepatnya pada Ayat 8 Surat Al Kahfi, yakni kata “lajaa’iluuna” tertulis “lajaahiluuna”. Foto yang beredar luas berupa lembaran Alquran halaman 294, disertai tanda panah berwarna biru yang menunjuk tulisan “lajaahiluuna” pada Ayat 8 Surat Al Kahfi. Pada bagian pojok kiri atas ada bagian yang warnanya lebih gelap menunjukkan citra bayangan serta lipatan. Dilansir Kemenag.go.id, Kepala Biro Humas, Data, dan Informasi (HDI) Ahmad Fauzin menyatakan, pihaknya mencatat foto yang sama seperti ini…
bukamata.id – Bupati Karawang, Cellica Nurrachadiana mengungkapkan kabar terbaru terkait kereta rel listrik (KRL) yang akan tembus hingga ke wilayahnya. Menurut Cellica, wacana KRL sampai ke Karawang sudah ada kemajuan. Sebab dirinya telah melakukan komunikasi dengan Kementerian Perhubungan (Kemenhub) terkait kelanjutan rencana KRL dari Stasiun Cikarang, Bekasi diperpanjang sampai Stasiun Karawang. “Alhamdulillah komunikasi dengan Kementerian Perhubungan terkait KRL yang selama ini kami perjuangkan Bismillah sudah menemui titik terang,” kata Cellica seperti dikutip dari Instagram pribadinya @cellicanurrachadiana, Senin (14/8/2023). Orang nomor satu di Karawang ini menuturkan, progres terkait KRL sudah pada tahap revitalisasi stasiun kereta api. Artinya stasiun di Karawang akan…
bukamata.id – Bupati Garut, Rudy Gunawan kecewa terhadap kinerja konsultan perencanaan proyek perbaikan jalan di ruas wilayah Garut bagian selatan. Sebab mereka tidak memasukkan unsur wiremash (baja tulangan) pada beberapa jalan dengan beban berat. Hal itu terungkap saat Rudy Gunawan melakukan peninjauan terhadap beberapa ruas jalan di wilayah Garut bagian selatan, sebagai bagian dari program perbaikan infrastruktur, Sabtu (12/8/2023). Menurut Rudy, kejadian tersebut merupakan kesalahan dari Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR). Kesalahan tersebut harus diperbaiki di masa depan. “Ini adalah kesalahan perencanaan dari PUPR, kita perbaiki lah ke depan, ini bukan kesalahan pemborong kalau memang di dalam speknya…
bukamata.id – PT Kereta Api Indonesia (KAI) tak ingin ketinggalan memeriahkan HUT RI ke-78. Serangkaian promo disediakan khususnya diskon tiket kereta api. Adapun penawaran tiket kereta api yang dihadirkan yaitu harga khusus sampai level termurah Rp 78.000. VP Public Relations KAI, Joni Martinus mengatakan, pihaknya menyediakan total sekitar 20.000 tiket KA dengan potongan harga khusus yang dapat dipesan oleh masyarakat. Promo Satset, berlangsung untuk pemesanan dari mulai tanggal 16 Agustus 2023 sampai 18 Agustus 2023 dengan keberangkatan kereta api pada 17 Agustus-26 Agustus 2023. Akan tetapi, promo tersebut hanya berlaku untuk pembelian lewat aplikasi Access. Ada dua mekanisme pada Promo…